Lintaskontainer.co.id – Arus mudik Lebaran 2025 mulai terlihat di Pelabuhan Tanjung Api-Api (TAA)-Tanjung Kalian, Banyuasin. Kenaikan jumlah penumpang terjadi sejak libur sekolah dimulai pada 21 Maret 2025.
Pemerintah memajukan jadwal libur sekolah dan madrasah untuk mendukung kelancaran arus mudik. Libur yang awalnya dijadwalkan mulai 26 Maret 2025, dimundurkan menjadi 21 Maret hingga 8 April 2025.
Baca juga
Pelabuhan Gilimanuk-bali Tutup 24 Jam Saat Nyepi!

Puncak arus mudik diperkirakan terjadi pada H-3 atau Jumat, 28 Maret 2025, dengan sekitar 16,85 juta pemudik.
Untuk mengurangi kepadatan lalu lintas, pemerintah menerapkan kebijakan work from anywhere (WFA) pada 24 Maret 2025. Diharapkan, kebijakan ini dapat mendistribusikan arus perjalanan sehingga tidak terkonsentrasi pada tanggal-tanggal tertentu.
Baca Juga
Gaji Nahkoda Kapal Sangat Menggiurkan, Ini Faktanya!
Kementerian Perhubungan bersama instansi terkait mengeluarkan aturan operasional angkutan barang selama masa angkutan Lebaran 2025. Tujuannya adalah menjamin keselamatan, keamanan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas angkutan jalan dan penyeberangan.
Dengan berbagai kebijakan yang diterapkan, diharapkan arus mudik Lebaran 2025 dapat berjalan lancar dan aman, serta mengurangi kepadatan lalu lintas di berbagai titik perjalanan. Dijadwalkan mulai 26 Maret 2025, di mundurkan menjadi 21 Maret hingga 8 April 2025. Dikutip oleh media Lintaskontainer.co.id.
Baca Juga: Aptrindo Bakal Setop Operasi Mulai 20 Maret!